Benchmark dan Kerjasama STAI-PIQ dengan FAI dan MPAI UAD
Fakultas Agama Islam dan Magister Pendidikan Agama Islam (MPAI) menerima kedatangan tamu dari pengelola Sekolah Tinggi Agama Islam Pengembangan Ilmu Al-Qur’an (STAI-PIQ) Sumatera Barat. Kunjungan dipimpin oleh Ketua STAI-PIQ Dr. H. Buchari M., M.Ag bersama lima orang dari unsur pimpinan dan pengelola. Hadir menyambut para tamu Dr. Arif Rahman, M.Pd.I, Dr. Yoyo, M.A, Prof. Dr. […]